SEKIRANYA DIRIKU JATUH
Detak jantung ku gaduh
Badan ku penuh peluh
Semangat ku jatuh
Tubuhku rapuh
Aku takut
Nyali ku ciut
Otak ku mengkerut
Menyerah apakah patut?
Senin, Juni 15, 2015
|
Label:
Problema Hidup
|
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Laman
Mengenai Saya
milik edwardus rodin. Diberdayakan oleh Blogger.
0 komentar:
Posting Komentar